Minggu, 24 April 2016

Karamak Darau



“Karamak Darau”
Kolose 2 : 12-17
Manusia Baru....
Ketika  nast ini dibacakan di mimbar oleh pendeta, anehnya justru terngiang di telinga malah lagu “karamak darau.. handak ku karamak darau.. tapi jodoh jatun manyundau, ture aq nanture uras mantakan je uhat mate..." sekilas memang lucu,.. tetapi jikalau jeli, hati jadi tergelitik apa pesan dari nast ketika terngiang di telinga.. dan sebuah pesan dari lagu... nast kolose ini mengajarkan tentang belas kasihan, sabar, kasih dan mengucap syukur, bagaimana bersikap sebagaimana orang pilihan,...  5 sikap kristiani jemaat kristiani, #belas kasihan,  #kemurahan, #kerendahan hati, #kelemahlembutan dan #kesabaran!  5 sikap Universal yang diyakini oleh semua orang percaya sebagai pembawa berkat,... rejeki, kekayaan dan kemakmuran serta yang utama sifat sempurna yang benilai tinggi dan luhur!!!
Pertanyaan besarnya sudahkah nilai universal kristiani ini kita miliki...kita jalankan atau kita amalkan seperti.. melafalkan sebanyak 40 kali !!! bilamana ketika kata kunci dari misi kerasulan besar kristen “hendaklah perkataan kristus dengan segala kekayaannya diam di antara kamu” tidak terjadi... seperti perumpamaan biji/benih yang jatuh di rumput beronak duri dan atau di bebatuan dan atau di tanah keras lalu dimakan burung,.... tidak akan mungkin terjadi dan bisa kita amalkan manakala kita mengandalkan kedagingan yang kenyal dan padat dalam hidup dan kehidupan,....  dan segala yang kamu lakukan dengan perkataan dan perbuatan hendaklah lakukanlah itu semua dalam Nama Tuhan Yesus sambil mengucap syukur oleh Dia kepada ALLAH, Bapa kita, karena saya, anda bahkan siapapun kita latar belakang kita, pekerja, buruh, pegawai, penetua diakon, pendeta, pejabat bahkan penasehat gereja adalah orang berdosa... yang mana saat sifat dan karakter  “karamak darau” sebagai sifat ketamakan, serakah tidak pernah puas, egois dan buta empati buta simpati,... ada dalam darah dan daging kita... bukan hal yang tabu justru kita semua punya sifat  seperti lagu “karamak darau” yang ingin merangkul... meraih semua hal kemolekan..keindahan mata dan  lidah dalam satu genggaman tangan “karamak darau”,...


Sifat manusiawi ...saat masa semakin modern ketika kebutuhan media sosial semakin menjadi.. dalam satu genggaman tangan,... iman dan pengaharapan kita melalui nast ini semakin dipekakan dan dikuatkan untuk mampu mengalahkan atau paling tidak meredam si “karamak darau” dengan 5 sikap kristiani dalam jemaat kristiani, #belas kasihan,  #kemurahan, #kerendahan hati, #kelemahlembutan dan #kesabaran!  5 sikap Universal yang diyakini oleh semua orang percaya sebagai pembawa berkat,... rejeki, kekayaan dan kemakmuran serta yang utama sifat sempurna yang benilai tinggi dan luhur!!! dan segala yang kita lakukan baik dengan perkataan dan perbuatan hendaklah kita lakukanlah itu semua dalam Nama Tuhan Yesus sambil mengucap syukur oleh Dia kepada ALLAH, Bapa kita, biarlah hidup kita dibarukan dalam kasih kristus